Pengertian Perusahaan
Perusahaan adalah tempat terjadinya kegiatan
produksi dan berkumpulnya semua faktor produksi.Perusahaan juga suatu
organisasi yang menghasilkan barang atau jasa.Dengan tujuan untuk memaksimalkan
laba.
Letak perusahaan
Letak perusahaan
adalah tempat kediaman perusahaan, tempat perusahaan melaksanakan kegiatan
sehari-hari dalam memproduksi barang atau jasa.Kesalahan pemilihan lokasi pereusahaan akan menyebabkan kerugian bagi
perusahaan yaitu akan relokasi perusahaan dan kesulitan ekspansi.
Jenis Letak
perusahaan
- Letak perusahaan yang terikat pada alam.
- letak perusahaan berdasarkan sejarah
- letak perusahaan yang ditetapkan pemerintah
- Letak perusahaan yang dipengaruhi faktor-faktor ekonomi
Tujuan pendirian perusahaan,
-Tujuan ekonomis
Tujuan
ekonomis adalah upaya perusahaan untuk mempertahankan eksistensinya.
eksistensimyang dimaksud adalah untuk Menciptakan laba, pelanggan, keinginan konsumen, tenaga produk, kualitas, harga, kuantitas, pelanggan (inovatif) dan sebagainya.
eksistensimyang dimaksud adalah untuk Menciptakan laba, pelanggan, keinginan konsumen, tenaga produk, kualitas, harga, kuantitas, pelanggan (inovatif) dan sebagainya.
-Tujuan sosial
Upaya perusahaan memperhatikan keinginan investor, karyawan, penyedia, faktor-faktor produksi, maupun masyarakat luas.
Upaya perusahaan memperhatikan keinginan investor, karyawan, penyedia, faktor-faktor produksi, maupun masyarakat luas.
Perusahaan sebagai suatu system
Perusahaan adalah suatu sistem karena merupakan kombinasi dari berbagai sumber ekonomi yang secara langsung atau tidak langsung mempengaruhi proses produksi serta distribusi barang dan jasa untuk mencapai tertentu antara lain keuntungan, pemenuhan kebutuhan masyarakat,maupun tanggung jawab sosial.
Fungsi-fungsi perusahaan
-Fungsi Operasi
Fungsi Operasi adalah Pembelian dan produksi, pemasaran, keuangan, personalia, fungsi operasi utama perusahaan, akuntansi, administrasi, teknologi informasi, transformasidan komunikasi, pelayanan umum dan uu, fungsi operasi penunjang.
-Fungsi Manajemen
Fungsi Manajemen adalah perencanaan, pengorganisasian, pengarah, pengendalian.
Bila keduanya berjalan dengan baik perusahaan akan menjalankan operasinya dengan lancer, terkoordinasi, terintegrasidalam rangka mencapai tujuan.
Fungsi Manajemen adalah perencanaan, pengorganisasian, pengarah, pengendalian.
Bila keduanya berjalan dengan baik perusahaan akan menjalankan operasinya dengan lancer, terkoordinasi, terintegrasidalam rangka mencapai tujuan.
Ciri-ciri perusahaan
a. Operatif
b. Koordinatif
c. Regular
d. Dinamis.
e. Formal
f. Lokasi
g. Pelayanan Bersyarat.
d. Dinamis.
e. Formal
f. Lokasi
g. Pelayanan Bersyarat.
Lingkungan perusahaan dan pengaruhnya terhadap perusahaan
1.
Lingkungan Eksternal
Lingkungan eksternal perusahaan yang berpengaruh tidak langsung terhadap kegiatan perusaan. Lingkungan eksternal perusahaan dapat dibedakan menjadi :
a. Lingkungan eksternal makro, adalah lingkungan eksternal yang berpengaruh tidak langsung terhadap kegiatan usaha.
b. Lingkungan eksternal mikro, adalah lingkungan eksternal yang pengaruh langsung terhadap kegiatan usaha.
Lingkungan eksternal perusahaan yang berpengaruh tidak langsung terhadap kegiatan perusaan. Lingkungan eksternal perusahaan dapat dibedakan menjadi :
a. Lingkungan eksternal makro, adalah lingkungan eksternal yang berpengaruh tidak langsung terhadap kegiatan usaha.
b. Lingkungan eksternal mikro, adalah lingkungan eksternal yang pengaruh langsung terhadap kegiatan usaha.
2.
Lingkungan Internal
Lingkungan internal dalah faktor-faktor yang berada dalam kegiatan produksi dan langsung mempengaruhi hasil produksi.
Contoh :
• Tenaga kerja
• Peralatan dan mesin
• Permodalan (pemilik, investor, pengelolaan dana)
• Bahan mentah, bahan setengah jadi, pergudangan
• Sistem informasi dan administrasi sebagai acuan pengambilan keputusan.
Lingkungan internal dalah faktor-faktor yang berada dalam kegiatan produksi dan langsung mempengaruhi hasil produksi.
Contoh :
• Tenaga kerja
• Peralatan dan mesin
• Permodalan (pemilik, investor, pengelolaan dana)
• Bahan mentah, bahan setengah jadi, pergudangan
• Sistem informasi dan administrasi sebagai acuan pengambilan keputusan.
Referensi :
0 komentar:
Posting Komentar